Cara Update Theme WordPress – Update theme wordpress atau tema wordpress bukan sesuatu hal yang sulit dilakukan. Jika menggunakan WordPress update tema tidak membutuhkan cara yang sulit maupun berbau teknis, melainkan bisa dengan mudah dilakukan di dalam sistem WordPress sendiri.
Sama seperti plugin, template wordpress pun juga memerlukan update. Selain untuk versi tampilan yang baru atau untuk versi lain yang menyebabkan template harus di update. Untuk update template juga tidak susah. Berikut ini langkah untuk update template WordPress.
Tema WordPress
Jika Anda mengembangkan website menggunakan WordPress maka urusan tampilan adalah hal yang tidak sulit dilakukan. Sebab dalam WordPress sudah disediakan template tema yang siap pakai atau bisa langsung digunakan.
Tema WordPress ini bisa dilakukan update ke versi yang lebih tinggi. Update WordPress ini dilakukan agar tema lebih baru dan termutakhir mengikuti perkembangan yang ada. Sebab jika tema tidak diupdate bisa menjadi ancaman keamanan sebab kejahatan bisa menargetkan tema atau plugin Anda yang tidak diupdate itu.
Baca : 4 Alasan Kenapa Design Website Sangat Penting
Cara Update Theme WordPress
Bagaimana sih caranya jika Anda ingin mengupdate tema wordpress? Apakah sulit dan membutuhkan cara teknis yang sulit? Tidak kok! Begini caranya
1. Login WordPress
Langkah pertama yang bisa dilakukan untuk update theme wordpress adalah dengan
login dashboard menggunakan user password yang sudah ada.
2. Masuk Menu Appearance
Masuk di halaman dashboard WordPress, kemudian pilih menu appearance lalu pilih themes.
3. Lakukan Update Template
Selanjutnya untuk melakukan update template bisa langsung klik tombol yang ada. Untuk update template bisa tinggal klik update now.
4. Update Theme WordPress Template Selesai Dilakukan
Update tema wordpress selesai dilakukan. Dalam melakukan update template, Anda perlu menunggu sampai update selesai dilakukan. Waktu tunggu ini bisa sampai hitungan menit tergantung dengan kondisi jaringan internet Anda. Tunggu beberapa detik hingga update selesai.
Nah update theme wordpress sudah selesai dilakukan. Cukup mudah sekali bukan caranya? Tinggal masuk di WordPress untuk dapat update dengan mudah. Tanpa perlu coding maupun kemampuan teknis lainya.
Baca : Tips dan Rekomendasi Tema Website Untuk WordPress, Tampilan Semakin Menarik
Jasa Pembuatan Website Murah Web101
Ingin membuat website dengan harga murah mulai dari 300ribuan? Bisa banget menggunakan layanan pembuatan website murah Web101. Di Web101, ada banyak layanan pembuatan website mulai dari website toko online, website perusahaan, website sekolah dan lainya.
Layanan pembuatan website ini cocok digunakan untuk Anda yang menjalankan UMKM, dengan budget yang terjangkau bisa membuat website yang profesional dan menarik. Mulai dari 350ribu untuk Anda!
Itulah penjelasan tentang update theme wordpress untuk Anda, semoga bermanfaat!
Baca : Membuat Toko Online Bisa Dilakukan Secara Mandiri, Lho!
0 Comments